SOLID GOLD BALI – Bursa Asia kompak melemah sambil menanti data ekonomi China

 

SOLID GOLD BALI – Bursa Asia kompak melemah pada awal perdagangan hari ini. Senin (16/8) pukul 08.21 WIB, indeks Nikkei 225 terlihat melemah 1,51% ke 27.554,52. Serupa, indeks Hang Seng turun 0,1% ke 26.365,19.

Indeks Taiex berhasil turun 0,39% ke 16.916,52. Sedangkan indeks ASX 200 pun koreksi 0,39% ke 7.599,20. Sementara it, indeks Kospi libur hari ini. 

Sementara itu, FTSE Straits Times turun 0,73% ke 3.142,24 dan FTSE Malay KLCI melemah 0,57% menjadi 1.496,48.

Pergerakan pasar saham Asia di awal pekan ini masih berhati-hati sambil menanti serangkaian data ekonomi dari China yang akan dirilis hari ini. Pelaku pasar memprediksi, data dari Negeri Tirai Bambu tersebut akan mengkonfirmasi perlambatan ekonomi di China, setelah sebagian besar pasar global berlomba membendung penyebaran virus corona varian Delta.

Angka penjualan ritel, produksi industri, dan investasi perkotaan diperkirakan menunjukkan sedikit penurunan aktivitas di China pada bulan Juli. Tren yang kemungkinan akan diperburuk oleh pengetatan pembatasan virus corona baru-baru ini.

Di sisi lain, ada beberapa ketidakpastian tentang kemungkinan implikasi geopolitik dari keruntuhan mendadak pemerintah Afghanistan dan apa artinya bagi stabilitas politik di kawasan itu.

“Tingkat vaksinasi Asia yang rendah dan toleransi yang rendah terhadap penyebaran komunitas menunjukkan bahwa itu adalah wilayah yang paling berisiko secara ekonomi dari varian Delta,” kata ekonom JPMorgan Bruce Kasman.

“China sedang menghapus dukungan kebijakan, yang tampaknya akan menahan pertumbuhan permintaan domestik dan membebani kinerja regional sepanjang sisa tahun ini,” tambahnya. 

“Dengan hambatan ini dalam beberapa minggu terakhir, kami telah menurunkan perkiraan pertumbuhan regional semester kedua 2021,” lanjut Kasman seperti dikutip dari ReutersSOLID GOLD.

Baca Juga :

Solid Gold | Kinerja Solid Gold Berjangka

Solid Gold | PT Solid Gold Berjangka Bantah Lakukan Bisnis Tak Wajar

Solid Gold | PT Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru

Solid Gold | Solid Gold Berjangka Serius Bidik Milenial

Solid Gold | Kuartal 3 Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru

Solid Gold | Luar Biasa Solid Gold Berjangka

Solid Gold | Transaksi Bursa Berjangka Melejit Solid Gold Catat Pertumbuhan

Solid Gold | Nasabah Baru PT Solid Gold Berjangka Makassar Tumbuh

Solid Gold | Kinerja Solid Gold Berjangka Catat Pertumbuhan

Solid Gold | Kinerja Kuartal Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru

Solid Gold | Nasabah PT Solid Gold Berjangka Tumbuh Signifikan

Solid Gold | Perusahaan Berjangka Solid Gold Bidik Nasabah Milenial

Solid Gold | Kinerja Kuartal 3 Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru

Solid Gold | Kinerja PT Solid Gold Berjangka Tumbuh Dua Ribu Persen Lebih

Solid Gold | Kuartal 3 Harga Emas Stabil Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru

Solid Gold | Solid Gold Berjangka Ingin Hilangkan Persepsi Negatif

Solid Gold | Kinerja Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru

Solid Gold | PT Solid Gold Berjangka Bukukan Pertumbuhan Volume Transaksi

Solid Gold | Perang Dagang Buat Emas Berkilau

Solid Gold | Harga Emas Anjlok

Solid Gold | Perdagangan Emas Paling Banyak Diminati Hari Ini

Solid Gold | Komoditas Kopi dan Emas Cukup Signifikan

Solid Gold | Olein Akan Meningkat di 2020

SUMBER : KONTAN.CO.ID

Share:

Popular Posts

Blog Archive

Recent Posts